Loading Events

« All Events

MANAAKI NEW ZEALAND SCHOLARSHIPS 2026 : Insights & Application Tips from Auckland University of Technology

February 14 @ 10:00 am
MANAAKI NEW ZEALAND SCHOLARSHIPS 2026 : Insights & Application Tips from Auckland University of Technology

Ingin kuliah S2 di New Zealand dengan beasiswa? Manaaki Scholarship adalah salah satu jalur paling bergengsi dari Pemerintah New Zealand untuk kandidat internasional, termasuk Indonesia. Melalui event ini, kamu akan mendapatkan insight hingga tips penting langsung dari perwakilan Auckland University of Technology (AUT).

Dalam sesi ini, kamu akan mendapatkan penjelasan mengenai:

  1. Kriteria eligibility kandidat Manaaki Scholarship
  2. Dokumen dan komponen aplikasi yang harus dipersiapkan
  3. Strategi penulisan motivation letter & study plan
  4. Rekomendasi program studi yang sesuai background
  5. Proses seleksi, timeline, dan tips lolos screening awal
  6. Advantage kuliah di AUT & peluang karier setelah lulus

Sesi ini cocok untuk fresh graduates, young professionals, dosen, atau pegawai pemerintah yang ingin memperkuat kompetitif aplikasi beasiswa luar negeri.

 

REGISTRATION FORM AUT

REGISTRATION FORM AUT


Details

  • Date: February 14
  • Time:
    10:00 am

Venue

  • Online via ZOOM